Welcome to Indonesia_Various Cultures in Indonesia_Come and Prove!!!!!!

Translate

Materi Kls 7 Smt 2 KD 13.1


MATERI AJAR

Aspek : Mendengarkan sastra

Standar Kompetensi

13. Memahami pembacaan puisi

Kompetensi Dasar

13.1 Menanggapi cara pembacaan puisi



Membaca sebuah puisi akan terasa indah dan merdu didengar jika memperhatikan hal-hal berikut ini:

1. Irama


2. Volume suara

3. Mimik

4. Kinesik

5. Artikulasi

6. Penjedaan



Mintalah salah seorang temanmu untuk membacakan puisi berikut ini dan tanggapilah berdasarkan hal-hal di atas:




Tanah Kelahiran


Seruling di pasir tipis, merdu Antara gundukan pohon pina Tembang menggema di dua kaki, Burangrang-Tangkubanperahu


Jamrut di pucuk-pucuk Jamrut di air tipis menurun Membelit tangga di tanah merah Dikenal gadis-gadis dari bukit

Nyanyikan kentang sudah digali Kenakan kebaya ke pewayangan, Jamrut di pucuk-pucuk,
Jamrut di hati gadis menurun.

(Ramadhan K.H., Priangan Si Jelita)




No
.

Aspek yang dinilai
Penskoran
3
2
1
1.
Lafal



2.
Intonasi



3.
Ekspresi



Jumlah





Keterangan:

3 = jelas/tepat/kuat

2 = kurang jelas/kurang tepat/kurang

1 = tidak jelas/tidak tepat/tidak

Nilai = (Perolehan skor : Skor maksimal) x 100


  





Daftar  Pustaka :

Sarwiji, Suwandi. Bahasa Indonesia. Bahasa Kebanggaanku untuk SMP dan Mts Kelas VII.
Jakarta: Pusat Perbukuan  Depdiknas